English Olympiad ( EO ) adalah salah satu cabang perlombaan dari Java English Competiton ( JEC ) 2021 yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (HMP PBI) UIN Sunan Ampel Surabaya. English Olympiad diperuntukkan bagi siswa tingkat SMP/MTs/Sederajat dan SMA/MA/SMK Sederajat se-Jawa. Pada Java English Competition 2021, English Olympiad akan dilaksanakan dalam tiga babak yakni babak kualifikasi, semifinal, dan babak final. Dalam babak kualifikasi, p eserta mengerjakan soal English Olympiade dengan server CBT yang telah disediakan. Peserta mengerjakan soal (40 soal untuk tingkat SMP & 50 soal untuk tingkat SMA) yang terdiri dari 3 aspek yaitu Vocabulary, Reading , dan Grammar selama 90 menit. Babak semifinal dan final dilakukan secara langsung melalui video conference pada 23 Oktober 2021 . Detail informasi akan disampaikan oleh panitia melalui grup chat yang akan dibuat mendatang. Hadiah bagi pemenang: 1. Juara Pertama Rp
Komentar
Posting Komentar